Gema Maulid Nabi Muhammad SAW
- 30/10/2021
- admin sekolah
- 0
Ulama menyebutkan ada 3 tujuan peringatan maulid nabi Muhammad SAW yaitu, sebagai wujud rasa Cinta pada Rasulullah, mengetahui perjalanan hidup Rasulullah dan mengetahui beberapa cara untuk meneladani Rasulullah.